BMKG memperkirakan potensi hujan lebat dan angin kencang akan berlangsung hingga sore nanti.
"Peringatan dini cuaca Jabodetabek tanggal 5 Maret 2022 pukul 11.46 WIB berpotensi terjadi hujan sedang-lebat yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang pada pukul 12.00 WIB," demikian tulis BMKG pada laman resminya.
Baca Juga:
Dinas Arpusda Nilai Pengelolaan Kearsipan Desa Masih Bermasalah
Berikut daerah yang berpotensi hujan lebat dan angin kencang di Jabodetabek:
Kabupaten Bogor
Jasinga, Tenjo
Kabupaten Tangerang
Balaraja, Jayanti, Tigaraksa, Jambe, Cisoka, Kresek, Kronjo, Mauk, Kemiri, Sukadiri, Rajeg, Pasar Kemis, Sepatan, Cikupa, Sukamulya, Sindang Jaya, Solear, Gunung Kaler, Mekar Baru, dan sekitarnya.
Baca Juga:
Piala Bupati Bogor 2022 Terancam Dibubarkan, Ini Alasannya
Kota Jakarta Pusat
Gambir, Sawah Besar, Kemayoran, Senen, Cempaka Putih, Menteng, Tanah Abang, Johar Baru
Kota Jakarta Utara
Penjaringan, Tanjung Priok, Pademangan
Kota Jakarta Barat
Cengkareng, Grogol Petamburan, Taman Sari, Tambora, Kebon Jeruk, Kalideres, Pal Merah, Kembangan